Selasa (9/5/2023) mayoritas saham emiten properti di lantai bursa menguat pada perdagangan sesi II. Dikutip dari cnbcindonesia.com, dari 12 saham properti yang menguat, hanya dua saham yang terkoreksi dan satu saham cenderung stagnan. Salah satu saham yang menguat...
Eksistensi dan perkembangan Nominee Arrangement atau perjanjian pinjam nama kepemilikan tanah dan bangunan mengalami tantangan dengan diberlakukannya Surat Edaran Mahkamah Agung RI (SEMA) Nomor : 10 Tahun 2020 tentang Pemberlakuan Rumusan Hasil Rapat Pleno MA Tahun...
Sektor properti, real estate, dan konstruksi bangunan berkontribusi besar terhadap perekonomian nasional. Kepala Kelompok Kajian Ilmu Regional dan Kebijakan Energi Lembaga Penyelidikan Ekonomi dan Masyarakat (LPEM) FEB UI Uka Wikarya merilis data, sektor-sektor...
Pasar properti tahun 2023 diproyeksi mengalami pertumbuhan, paska krisis akibat badai Covid. Sejumlah pengembang mulai gencar meluncurkan produk-produk properti baru, termasuk kebutuhan tempat tinggal yang permintaannya mencapai 12,71 juta yang didominasi kalangan...
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menandatangani Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor: 81/PMK/010/2019 tentang Batasan Rumah Umum, Pondok Boro, Asrama Mahasiswa dan Pelajar, serta Perumahan Lainnya yang Atas Penyerahannya Dibebaskan dari Pengenaan Pajak...