Aspek Hukum Klinik Kecantikan terhadap Pasien

Aspek Hukum Klinik Kecantikan terhadap Pasien

Klinik kecantikan di Indonesia kini menjadi salah satu pilihan yang populer bagi masyarakat yang ingin meningkatkan penampilan dan kesehatan kulit. Namun, sepanjang tahun 2023 hingga 2024 tak terhitung sejumlah kasus hukum klinik kecantikan yang berujung petaka....

Pengembangan Kapasitas Aparatur Negara

Pengembangan Kapasitas Aparatur Negara

Pengembangan kapasitas aparatur sipil negara (ASN) menjadi aspek penting dalam menciptakan birokrasi yang profesional, efektif, dan responsif terhadap perubahan dan tuntutan masyarakat. Salah satu komponen penting yang mendukung kualitas birokrasi adalah kualitas...

Peran Hukum dalam Penyebaran Vaksinasi Komplet di Indonesia

Peran Hukum dalam Penyebaran Vaksinasi Komplet di Indonesia

Vaksinasi merupakan salah satu langkah penting dalam menjaga kesehatan masyarakat dan mencegah penyebaran penyakit menular. Di Indonesia, pemerintah telah mengambil berbagai langkah hukum untuk mendukung terlaksananya program vaksinasi lengkap agar tersebar secara...

PKPU, Solusi Restrukturisasi Utang bagi Perusahaan Terancam Pailit

PKPU, Solusi Restrukturisasi Utang bagi Perusahaan Terancam Pailit

Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU) merupakan salah satu metode yang kerap digunakan dalam melakukan upaya restrukturisasi utang milik debitur. PKPU hadir untuk memberikan kesempatan pada debitur yang memiliki utang jatuh tempo dan dapat ditagih sebelum...