Ini Upaya Pemerintah Turunkan Emisi Gas Rumah Kaca

Ini Upaya Pemerintah Turunkan Emisi Gas Rumah Kaca

Sebagai upaya pemerintah dalam mempercepat penurunan emisi gas rumah kaca, Presiden Joko Widodo menerbitkan Perpres 112 Tahun 2022 tentang Percepatan Pengembangan Energi Terbarukan untuk Penyediaan Tenaga Listrik. Bleid ini dimaksudnya untuk meningkatkan investasi dan...
Sah, Daging Beku Tanpa Tulang Impor Masuk Pasar Lokal

Sah, Daging Beku Tanpa Tulang Impor Masuk Pasar Lokal

Daging beku tanpa tulang dari ternak sapi dan atau kerbau diperkenankan masuk ke pasar dalam negeri. Hal ini ditetapkan dalam Permen Pertanian Nomor 17 Tahun 2022 tentang Pemasukan Daging Tanpa Tulang dari Negara Lain. Dalam pasal 2 ayat 1 disebutkan, produk hewan...
Pemerintah Tetapkan Zonasi Antar wilayah Laut Maluku

Pemerintah Tetapkan Zonasi Antar wilayah Laut Maluku

Pemerintah menetapkan Perpres RI nomor 40 Tahun 2022 tentang Rencana Zonasi Kawasan Antarwilayah Laut Maluku mencakup perairan dan wilayah yurisdiksi di Laut Maluku. Wilayah perairan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) perpres ini meliputi perairan pedalaman, perairan...
Perpres Penguatan Fungsi Penyuluhan Pertanian Disahkan

Perpres Penguatan Fungsi Penyuluhan Pertanian Disahkan

Penyuluh  Pertanian  adalah pegawai   negeri   sipil    yang   diberi   tugas, tanggung  jawab,  wewenang,  dan  hak  secara  penuh oleh  pejabat  yang  berwenang  untuk  melaksanakan kegiatan teknis di bidang Penyuluhan Pertanian. Kebijakan  dalam  penguatan  fungsi ...