Permasalahan mengenai pengelolaan barang milik negara rawan akan maladministrasi. Hal ini terlihat dari masih adanya sengketa antara pemerintah dan masyarakat. Pengelolaan barang milik negara diatur dalam Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 28 Tahun 2020...
Hukum Administrasi Negara (HAN) merupakan hukum yang mengatur terkait aparatur pemerintah dalam menjalani tugas negara. Menurut E Utrecht, HAN menguji hubungan hukum istimewa bagi para pejabat negara untuk melaksanakan tugas khusus. Sementara itu, Djokosutono...
Kementerian Keuangan sebagai bendahara negara mengelola aset negara hingga akhir tahun 2022 mencapai Rp 12.271,56 triliun. Total aset yang dikelola tersebut meningkat 7,13% dibandingkan tahun 2021 yang mencapai Rp 11.454,6 triliun. Menteri Keuangan Sri Mulyani...
Pembentukan Peradilan Tata Usaha Negara (PTUN) merupakan upaya Indonesia sebagai negara hukum yang menjunjung tinggi nilai-nilai keadilan, kepastian hukum dan Hak Asasi Manusia (HAM). PTUN merupakan lingkungan peradilan yang paling muda di Indonesia dengan disahkannya...