Rekam Medis Bisa Jadi Alat Bukti Persidangan, Cek Faktanya

Rekam Medis Bisa Jadi Alat Bukti Persidangan, Cek Faktanya

Kita semua yang pernah berurusan dengan rumah sakit tentu telah mengenal Medical Record (rekam medis) yang diberikan dokter setelah diperiksa. Ya, rekam medis adalah berkas yang berisikan data milik pasien yang terkumpul dan dijadikan sebagai arsip. Rekam medis...
Kedudukan Saksi, Saksi Mahkota Dalam Perkara Pidana

Kedudukan Saksi, Saksi Mahkota Dalam Perkara Pidana

Saksi dalam suatu perkara pidana adalah orang yang memberikan keterangan guna kepentingan penyidikan dan penuntutan tentang suatu perkara pidana yang didengarnya, dilihatnya, atau dialaminya sendiri sebagaimana diatur dalam Pasal 1 angka 26 Kitab Undang-Undang Hukum...
Korporasi Sebagai Subjek Hukum Tindak Pidana Korupsi

Korporasi Sebagai Subjek Hukum Tindak Pidana Korupsi

Menurut Undang-Undang No. 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas (UUPT) Korporasi adalah kumpulan orang dan/atau kekayaan yang terorganisir, berbadan hukum maupun bukan berbadan hukum, sehingga dapat diartikan bahwa korporasi merupakan subjek hukum yang memiliki hak...
Kenali Profil Lembaga Arbitrase di Indonesia

Kenali Profil Lembaga Arbitrase di Indonesia

Undang-Undang Nomor 30 Tahun 1999 Tentang Arbitrase Dan Alternatif Penyelesaian Sengketa menjelaskan, selain dapat diajukan ke peradilan umum, dapat juga diajukan melalui peradilan arbitrase dan alternatif penyelesaian sengketa. Penyelesaian sengketa melalui jalur...
Prinsip Usaha, Dasar Hukum, dan Produk Pasar Modal Syariah

Prinsip Usaha, Dasar Hukum, dan Produk Pasar Modal Syariah

Secara umum sistem produk pasar modal syariah tidak dapat dipisahkan dari pasar modal secara keseluruhan. Secara terminologi pasar modal syariah dapat diartikan sebagai kegiatan pasar modal sebagaimana diatur dalam Undang-Undang No. 8 Tahun 1995 tentang Pasar Modal...