Penyelesaian sengketa dalam dunia bisnis dilakukan melalui proses litigasi. Di samping penyelesaian sengketa secara litigasi, dalam praktik terdapat alternatif penyelesaian sengketa di antaranya yaitu arbitrase. Mekanisme arbitrase dilaksanakan berdasarkan...
Pembentukan Peradilan Tata Usaha Negara (PTUN) merupakan upaya Indonesia sebagai negara hukum yang menjunjung tinggi nilai-nilai keadilan, kepastian hukum dan Hak Asasi Manusia (HAM). PTUN merupakan lingkungan peradilan yang paling muda di Indonesia dengan disahkannya...